Rabu, 27 Juli 2011
Motto Daerah
MOTTO KABUPATEN BOYOLALI
Boyolali di kenal sebagai kota susu dan mempunyai Motto Pembangunan :
"BOYOLALI TERSENYUM"
Tertib, Elok, Rapi, Sehat, Nyaman untuk Masyarakat
Sumber : Website Resmi Kab. Boyolali...
Letak Geografis

Kabupaten Boyolali memiliki luas wilayah lebih kurang 101.510.0965 ha atau kurang 4,5 % dari luas Propinsi Jawa Tengah. Wilayah Boyolali terletak antara 110o 22’ BT – 110o50’ BT dan 7o36’ LS – 7o71’LS dengan ketinggian antara 100 meter sampai dengan 1.500 meter dari permukaan laut.Sebelah timur dan selatan merupakan daerah rendah, sedang sebelah utara dan barat merupakan daerah pegunungan.Sebelah utara : Berbatasan dengan wilayah Kabupaten Semarang dan Kabupaten Grobogan.Sebelah Timur :...
Arti Lambang Daerah

Lambang Daerah Kabupaten Boyolali ditetapkan dalam Peraturan Daerah Nomor 1 Tahun 1968. tanggal 17 Juni 1968.
PENJELASAN LAMBANG DAERAH
WARNA:
Lambang Daerah Kabupaten Boyolali memakai lima warna yakni: hijau, putih, kuning, hitam dan merah. Paduan warna-warna itu berarti: Bahwa kemakmuran, keadilan, kewibawaan yang diridloi Tuhan Yang Maha Esa adalah selalu diperjuangkan oleh rakyat Boyolali dengan penuh keberanian, kesucian dan cinta kasih, menuju kebahagiaan yang abadi.
GAMBAR:
Perisai...
Buka doong..!!:
HOME SWEET HOME
: Buka doong..!!: